Arsip Kategori: pengetahuan

Manfaat Kopi Bagi Kesehatan Tubuh

 

Kopi adalah minuman yang paling populer baik untuk kalangan muda maupun kalangan orang dewasa.banyak orang meminum kopi dipagi hari sebelum memulai beraktivitas.karena minum kopi dipagi hari telah menjadi rutinitas banyak orang.

selain rasanya yang pahit dan juga minuman yang dianggap dapat menghilangkan rasa kantuk.ternyata manfaat kopi juga dapat menurunkan resiko penyakit kanker.dan minuman kopi adalah minuman yang mengadung kafein.kandungan yang dapat meningkatkan suasana hati,kewaspadaan dan meningkatkan energi.

adapun beberapa manfaat kopi untuk kesehatan tubuh antara lain:
1.Menjaga Kesehatan Tubuh
meminum kopi secara rutin ternyata dapat menurunkan resiko terjadinya penyakit jantung dan stroke. dan hal ini telah dibuktikan dengan penelitian sebagai berikut minum 3 atau lebih cangkir kopi per hari dapat menurunkan 15% resiko stroke dibandingkan dengan orang yang tidak meminum kopi.

2.Mempertahankan Berat Badan Ideal
manfaat dari kita yang suka mengkonsumsi kopi adalah dapat mempertahankan berat badan ideal.studi membuktikan perbandingan yang meminum kopi antara individu yang ingin menurunkan berat badan dengan yang tidak ingin.dan hasilnya yang ingin menurunkan berat badan harus memperbanyak minum kopi dari pada mereka yang tidak ingin.

3.Menjaga Kesehatan Otak
kopi memiliki kandungan kafein yang banyak memberi efek positif pada otak seperti membantu konsentrasi,mengurangi depresi dan meningkatkan suasana hati.selain itu mengkonsumsi kopi juga dapat mencegah penurunan fungsi kognitif otak seperti penyakit alzheimer dan parkinson.dan kafein yang setiap hari dikonsumsi dapat menjadi diet yang seimbang.

4.Mengurangi Resiko Diabetes
kopi yang kita konsumsi setiap hari,selain dapat menurunkan berat badan ternyata kopi juga dapat mengurangi resiko penyakit diabetes.dan beberapa studi membuktikan bahwasannya mengkonsumsi kopi yang mengadung kafein ataupun tidak dapat menurunkan resiko terkena penyakit diabetes.

5.Mengurangi Resiko Kanker
para ahli mengatakan kopi dapat memengaruhi perkembangan kanker dimulai dengan permulaan sel kanker sampai kematiannya.dikarenakan kandungan kafein yang ada didalam kopi dapat menggangu pertumbuhan sel kanker.

6.Mengurangi resiko Batu Empedu
manfaat dari kafein yang ada didalam kopi dapat mencegah pembentukan batu empedu.karena kandungan kopi dapat mencegah pembentukan kolestrol yang dapat menyebabkan pembentukan kristal.

 

 

Beberapa Penyebab Anak Susah Makan dan Cara Mengatasinya

 

Sebagai orang tua kita pasti mengkhawatirkan kebutuhan nutrisi yang diperlukan si kecil ketika masa pertumbuhannya.ketika si kecil dalam masa pertumbuhan dan ia menolak untuk makan,tentunya para bunda akan mencoba berbagai hal yang bisa kita lakukan agar anak kita dapat makan dengan caranya sendiri.karena menghadapi anak yang sangat susah makan memerlukan kesabaran yang tinggi.oleh karena itu kita sebagai orang tua juga harus mengetahui dampak penyebab anak kita menjadi susah untuk makan.

adapun beberapa penyebab anak menjadi susah makan dan bagaimana cara kita untuk mengatasinya.kita sebagai orang tua harus mengenali faktor penyebabnya.dan inilah beberapa penyebabnya yaitu :
1.Menolak untuk Makan
sebagian anak biasanya pada hari pertama dapat melahap semua makanan yang diberikan oleh bunda dan dapat juga menolak makanan pada hari berikutnya.bagi seorang anak makan adalah sebuah ketrampilan yang baru dikuasainya dan harus memilih jenis makanan yang ingin ia makan adalah hal yang sangat penting.
dan saran nya adalah kita sebagai orang tua sebaiknya lebih bersabar dan jangan memaksakan sikecil ketika ia sudah tidak mau makan.

2.Hanya memilih makanan tertentu
mengkonsumsi makanan padat merupakan kemampuan yang baru bisa dilakukan oleh seorang balita.dan untuk itu harus memerlukan waktu agar dapat terbiasa dengan rasa dan warna pada makanan tersebut.dan untuk saat ini juga ia bisa belajar untuk makan makanan dia dengan sendiri dan secara mandiri.
dan sarannya adalah sebaiknya perkenalkan atau perlihatkan berbagai macam jenis makanan secara pelahan kepada anak yang susah makan.dan sebaiknya sajikan beberapa kali dan kemungkinan si kecil akan mulai tertarik terhadap makanan tersebut.

3.Menyukai makanan cepat saji
pada umumnya makanan cepat saji banyak mengandung gula,garam dan lemak rendah akan nutrisi penting seperti vitamin dan mineral.dan jika keseringan mengkonsumsi makanan yang tidak sehat akan membuat si kecil beresiko mengalami diabetes dan tekanan darah tinggi.
dan sarannya adalah jangan membiasakan diri menyimpan dan memesan makanan cepat saji karena dapat membuat sikecil meniru kebiasaan sang orang tua.

4.Makan satu jenis makanan saja
tidak heran jika seorang anak yang sudah berhari hari tidak mau makan dan ketika ia mau makan hanya memakan satu jenis makanan saja.dan salah satu alasan anak tidak tertarik dengan makanan baru adalah karena ia belum mengenali rasanya itu.
dan sarannya adalah bunda tetap harus menawarkan makanan lainnya tetapi jangan memaksa atau memarahi si kecil.

5.Tidak mau makan makanan favorit secara tiba-tiba
sebagai orang tua kita pasti sangat kebingunan ketika melihat sikecil dengan tiba tiba menolak makanan yang disukainya apalagi susu yang tiap hari dikonsumsinya,
dan sarannya adalah kita sebagai orang tua jangan gegabah dan panik karena hal itu tidak akan selamanya.itu hanya bersifat sementara.dan pada hari berikutnya tetaplah tawari sikecil makanan yang ia tolak.

dan apabila bunda menghadapi anak yang lagi susah makan sebaiknya konsultasikan masalah ini dengan dokter sebelum sikecil kekurangan nutrisi ataupun berat badannya menjadi menurun.

Beberapa Cara Menyapih Anak dari Empeng Kesayangan

Bagi semua orang tua pasti sangat sulit untuk menyapih anak anak yang terikat dengan dot atau empeng kesayangannya.namun tidak semua anak anak menyukai empeng.sebagian anak anak bisa dikatakan 50 % menyukai dan 50% juga tidak menyukainya.

sejak dahulu bisa dikatakan kenapa anak anak sangat menyukai empeng kesayangan mereka karena kebiasaan anak anak yang mengempeng bisa membuatnya sangat nyamaman dan menjadi teman tidur mereka. dan bagi sebagian bunda empeng dapat dijadikan salah satu barang ampuh yang dapat menghentikan tangisan dan kerewelan anak.dan dari situlah kebiasaan mengempeng jadi sangat sulit unuk dilepas.

Bagi Para sebagian orang tua pastinya sangat merasa bingung dan kesulitan bagimana cara melepaskan barang ketergantungan pada anak kita dikarenakan anak anak sudah harus memasuki usia sekolahnya.sebelum memasuki usia sekolah atau usia anak 3 tahun sebenarnya kita sudah harus menghentikan kebiasaan mengempeng mereka.

Adapun beberapa tips dalam menyapih anak dari empeng kesayangan yaitu:
1.Batasi Penggunaan Empeng
cara membatasi penggunaan empeng adalah dengan cara memberi dia empeng pada saat dirumah saja dan jika berpergian sebaiknya jangan dikasih pada anak anak.dan sebaiknya menggunakan empeng sewaktu anak kita merasa ngantuk dan mau tidur.terlepas dia sudah bangun tidur sebaiknya bunda segera melepaskan empeng tersebut.segeralah menghilangkan empeng sepenuhnya pada saat anak kita sudah tertidur pulas.

2.membuat empeng menjadi kelihatan tidak menarik
salah satu kebiasaan anak anak untuk sulit melepaskan empengnya adalah dengan cara membuat nya tidak kelihatan menarik atau berbeda.itu artinya bunda harus membuat empeng menjadi mempunyai rasa berbeda. salah satu contohnya seperti mencelupkan empeng kesayangan si kecil pada jus lemon ataupun air jeruk nipis.adapun cara lain yang bisa bunda lakukan adalah dengan cara memotong ujung empeng agar bisa mengurangi kepuasaan untuk menghisapnya.

3.Pemilihan Waktu yang tepat
cara menyapih anak anak dari empeng kesayangan adalah memberikan pada waktu yang tepat.bunda seharusnya harus berpandai dalam mengatur waktu dalam mengasih empeng.misalnya pada saat kedatangan tamu ataupun pada saat diluar rmh saat berpegian sebaiknya jangan memberikan anak kita empeng.

4.Memberikan objek transisi
maksud dari memberi si kecil objek transisi adalah supaya bisa menjadi pengganti empeng dan memberikan barang yang baru seperti mainan baru,boneka,buku dan lain lain agar si kecil perlahan lahan bisa melupakan empeng kesayangannya.

5.Memberikan Penjelasan
salah satu menghentikan kebiasaan dalam mengempeng adalah memberikan penjelasan yang jelas kepada anak anak mengapa kita harus melepaskan empeng yang menempel pada diri anak kita selama bertahun tahun.sebagai bunda harus memberi penjelasan bahwasannya si kecil sekarang sudah tidak pantas atau cocok dikarenakan dengan usia yang sudah besar dan sudah memasuki usia sekolah seharusnya tidak ada yang memakan empeng kesayangan.

dan inilah beberapa tips menyapih si kecil dari empeng kesayangannya.semoga dapat dilakukan para bunda dan selamat untuk mencobanya.

Beberapa Manfaat Mengkonsumsi Air Kelapa bagi Ibu Hamil

 

Sepanjang masa kehamilan tersebut si bunda serta pula bakal anak yang terdapat di dalam wajib terus menjadi ekstra hati- hati. Sebab terdapat banyak penyakit yang rawan buat mendatangi. Salah satunya merupakan dengan komsumsi air kelapa yang mempunyai bermacam- macam khasiat.

Khasiat air kelapa buat bunda sangatlah bermacam- macam. Mulanya air kelapa diketahui selaku minuman pengganti elektrolit buat orang- orang dengan sakit perut ataupun kehilangan cairan tubuh yang parah.

Macam Khasiat Air Kelapa Buat Bunda Dari isi nutrisi tersebut:
1. Jadi Konsumsi Cairan Bonus Bunda Khasiat air kelapa buat bunda berbadan dua yang awal merupakan penuhi konsumsi cairan dalam badan supaya bebas dari kehilangan cairan tubuh. Tidak cuma air putih, air kelapa pula bisa bunda berbadan dua mengkonsumsi buat memadai kebutuhan cairan badan.

Dengan tercukupinya kebutuhan cairan badan,bunda hendak merasa lebih fresh serta tidak gampang letih.

2. Jadi Pengganti Elektrolit yang Menghilang Salah satu Kerutinan baru bunda merupakan mual serta muntah. Keluhan tersebut pula diketahui dengan sebutan morning sickness serta nyaris tiap bunda tentu mengalaminya. Keadaan ini dapat membuat bunda menghasilkan banyak cairan dalam badan, sehingga merangsang terbentuknya kekurangan elektrolit.

Air kelapa dapat jadi opsi untuk bunda buat mengambil alih elektrolit yang lenyap dari badan. Perihal tersebut disebabkan air kelapa mempunyai isi elektrolit, semacam kalium, natrium, serta magnesium.

3. Melindungi Saluran Kencing dari InfeksiPoin no 3 dalam khasiat air kelapa buat bunda merupakan menghindari peradangan saluran kencing( ISK). Keadaan ini bisa terjalin akibat pergantian hormon dikala serta berakibat pada guna saluran kencing. Perihal ini menimbulkan bunda lebih gampang terserang peradangan.

Air kelapa dipercaya selaku diuretik natural yang bisa menolong bunda berbadan dua lebih gampang menghasilkan urine serta menghindari terbentuknya ISK.

4. Melindungi Tekanan Darah Dari Hipertensi Manfaat air kelapa salah satunya merupakan buat merendahkan serta mengendalikan gula darah. Perihal ini sebab air kelapa mempunyai isi kalium yang teruji bisa merendahkan serta mengendalikan tekanan darah supaya senantiasa wajar.

Di sisi lain, air kelapa tidak disarankan buat digunakan selaku pengganti penyembuhan hipertensi ataupun preeklampsia pada bunda yang dapat dicoba secara natural. Bila bunda berisiko hadapi preeklampsia sepanjang kehamilan, lekas memeriksakan diri ke dokter.

5. Jadi Nutrisi Untuk Pertumbuhan Bakal anak Isi dalam air kelapa salah satunya merupakan kalsium. Isi tersebut jadi manfaat dalam pertumbuhan tulang serta gigi bakal anak. Meski demikian, manfaat kalsium di dalam air kelapa tidak bisa dijadikan selaku nutrisi utama buat berkembang kembang bakal anak.

Oleh sebab itu, berarti untuk tiap bunda buat komsumsi santapan padat nutrisi yang diperoleh dari sayur- mayur serta buah- buahan.

Aneka khasiat air kelapa buat bunda tersebut dapat diperoleh asalkan teratur komsumsi dengan ketentuan yang pas serta tidak kelewatan. Tidak hanya itu jauhi mengkonsumsi air kelapa dalam kemasan serta hendaknya minum air kelapa murni yang dipetik dari pohonnya. Apabila bunda hadapi keluhan semacam mual, muntah, sakit perut, ataupun diare, hingga konsultasikan ke dokter.

WAJAH BERUNTUSAN

CARA AMPUH MENGHILANGKAN BERUNTUSAN PADA WAJAH

Mempunyai wajah yang mulus dan terbebas dari jerawat-jerawat memang menjadi idaman setiap wanita. Namun itu, bagaimana jika kalau wajah kita tiba-tiba mengalami beruntusan yang datang secara tiba-tiba???

Pada umumnya penyebab beruntusan pada wajah dikarenakan oleh alergi, gigitan oleh serangga, cuaca yang berubah-ubah, polusi udara yang kotor,bahan kimia yang berbahaya karena mencoba produk-produk skincare ataupun alat makeup lainnya, ataupun di saat sedang membuat pengobatan tertentu.

Selain menyebabkan wajah kita menjadi gatal dan kemerah-merahan, beruntusan juga dapat membuat kulit wajah kita menjadi tidak mulus seperti awal lagi.

Belum lagi bisa menyebabkan bekas-bekas di kulit yang tidak gampang hilang apabila kita menggaruk-garuknya. Sekalipun, menggaruk-garuk area yang beruntusan bisa sebabkan kulit kita menjadi mengalami infeksi pada kulit.

Nah disini akan diajarkan supaya beruntusan pada wajah tidak menjadi semakin parah dan meluas, Ternyata ada beberapa cara menghilangkan beruntusan-beruntusan dengan alami yang dapat bisa kita lakukan dirumah sendiri.

Menggunakan produk yang berbahan-bahan alami itu, beruntusan bisa dapat diringankan dan perlahan-lahan dapat menjadi hilang namun harus tetap menunggu proses yang lama dan sabar menunggu karena mempunyai waktu perlu yang agak lama.

Disini akan kami jelaskan beberapa tips nya bagi kalian yang sedang mengalami beruntusan-beruntusan pada wajah ialah antara lain :

1. Es batu dapat mengurangi gatal-gatal penyebab beruntusan

Cara ampuh menghilangkan bruntusan pada wajah dalam satu malam dapat dilakukan dengan menggunakan es batu saja. Sensasi rasa dingin dapat didapatkan dari es batu dapat kurangi rasa gatal-gatal yang ditimbulkan dari akibat beruntusan.

2. Madu dapat menghilangkan beruntusan pada wajah dalam kurun waktu satu malam

Sejak dahulu kala madu memang banyak dikenal luas mempunyai manfaat yang bagus untuk kesehatan serta juga bagi perawatan kecantikan. Madu kerap kali digunakan untuk membantu mengatasi masalah kulit kusam serta juga jerawat.

ternyata madu juga dapat terbukti ampuh untuk menghilangkan bruntusan dalam waktu semalam, lho.

3. Memanfaatkan teh hijau sebagai obat berbahan alami untuk membantu menyembuhkan wajah beruntusan

Selama ini banyak wanita yang mengkonsumsi teh hijau herbal ini untuk mendapatkan tubuh yang indah,langsing dan juga sehat.

Akan tetapi manfaat teh hijau tidak hanya sebatas itu saja.

Teh hijau juga ampuh untuk menghilangkan beruntusan pada wajah dalam beberapa hari apabila kita menggunakannya secara rutin dan tepat.

Sebab Kandungan antioksidan yang ada didalam teh hijau mampu menyembuhkan kulit wajah kita yang bermasalah.

Beberapa Dampak Positif dan Negatif dalam Menonton Drama Korea

Mendengar kata Drama Korea sudah tidak asing lagi bagi masyarakat indonesia.bagi masyarakat indonesia drama korea telah menjadi salah satu kebutuhan sehari hari yang harus dilakukan.dari kalangan remaja sampai kalangan orang tua pun suka menyukai drama korea ini.sejak tahun 2000 an drama korea telah tayang diindonesia.dan beberapa drama seperti Winter Sonata yang dibintangi oleh Bae Yong Joon dan Choi Ji Woo dan drama Autum in My Heart yang dibintangi oleh artis cantik Song Hye Kyo,Won Bin dan Song Seung Heon pada tahun 2001.

tidak heran dari kalangan orang tua atau dari kalangan muda sangat menyukai drama ini.karena dalam cerita drama korea ini biasanya mempunyai alur cerita yang sangat menarik.dan salah satu alasan mengapa kalangan yang muda sampai lansia sangat menyukainya karena biasanya pemeran aktris atau aktor dalam drama ini sangatlah cantik dan juga tampan.bukan hanya dalam kepribadian yang sangat menarik,mereka juga mempunyai bakat akting yang sangat baik.dari alur cerita yang bersifat romansa maupun emosi menjadi salah satu daya tarik bagi penonton yang melihatnya.

namun akhirnya drama korea pun berhasil membuat kita kecanduan dalam menontonnya.fakta bahwa seseorang dapat kecanduan dalam menyaksikan drama korea seorang psikolog mengatakan bahwasanya dapat disebabkan oleh adanya suatu hormon dopamine atau sering juga disebut dengan zat kimia diotak yang dapat berperan dalam pengaruh emosi,rasa sakit dan juga kesenangan.

berikut beberapa dampak positif dan juga negatifnya dalam menonton drama korea yaitu:
1.Dapat Mengurangi Stress
dalam kehidupan pasti setiap manusia mempunyai masalah pribadi masing-masing.dan hal ini akan sangat dapat memicu kesetressan yang dapat keluar baik secara baik ataupun fisik emosional.dan akan tetapi dengan adanya ketika kita menonton drama korea dapat membuat kita menjadi terhibur,rileks dan juga bahagia.

2.Rasa Percaya Diri
rasa percaya diri bukanlah hal yang mudah bagi semua orang akan tetapi dengan adanya kita menonton drama korea itu dapat membantu kita dan mengeluarkan perasaan emosi pada saat itu juga sehingga kita merasa adanya drama korea yang mewakili perasaan kita.

3.Berekspektasi yang sangat tinggi
dengan adanya kita menonton drama korea terkadang ekspektasi tinggi dapat terbawa kita didunia yang nyata.akan tetapi berlebihan ekspektasi dapat membawa hal buruk atau emosi kita sehingga dapat membuat kita menjadi depresi dan berakhir sakit hati.

dan pada akhirnya menonton drama korea dapat memberikan kita banyak pengetahuan ataupun pelajaran pada hidup kita.karena di dalam drama korea bisa membawa dampak positif dan negatifnya.dan dari pada itu kita harus bersikap bijak dan bertanggung jawab sehingga tidak berdampak buruk pada kehidupan kita.

Kegunaan Mengonsumsi Daging Kelinci

Kelinci adalah fauna yang acapkalikali dijadikan menjadi peliharaan. Dan sporadis kita melihat fauna menggemaskan ini berada pada atas meja makan buat siap disantap. Padahal, daging kelinci mempunyai banyak manfaat yang baik bagi kesehatan.

Tapi tenang, daging kelinci yang umumnya tersaji buat konsumsi bukan dari menurut kelinci hias, melainkan jenis pedaging. Daging kelinci ini dikatakan seperti menggunakan ayam yang tidak berlemak.

Pola makan & gaya hayati berdasarkan kelinci berkontribusi dalam rendahnya kadar lemak yang terdapat dalam tubuh mereka. Tidak misalnya sapi yang beranjak lambat & tidak banyak beranjak, kelinci lebih tak jarang beranjak & gerakannya pun cepat. Hewan ini juga makan kuliner berserat misalnya akar & biji-bijian.

Selain mempunyai kadar lemak yang sangat rendah, kelinci mempunyai kandungan 96 kalori, 18 gr protein, & tanpa karbohidrat pada setiap tiga onsnya. Hal ini tentu membuatnya sebagai kuliner yang ideal buat pelaku diet.

Manfaat daging kelinci yg pertama merupakan kandungan proteinnya yang tinggi. Daging kelinci mempunyai persentase protein tertinggi pada antara seluruh daging lain yang tersedia. Hanya pada 33 gr daging kelinci, telah menyediakan lebih kurang 66% protein yang bisa dicerna.

Memperkuat tulang & gigi
Manfaat daging kelinci yang ke 2 yaitu buat memperkuat tulang & gigi. Daging kelinci mengandung kalsium & fosfor pada jumlah yang tinggi apabila dibandingkan menggunakan daging lainnya.

Kita memahami bahwa kalsium sangat krusial buat kesehatan tulang & gigi yang kuat, & menggunakan daging kelinci, tulang & gigi Anda akan menerima asupan kalsium pada jumlah yang tinggi.

Membantu menurunkan berat badan
Manfaat daging kelinci yang ketiga yaitu buat membantu menurunkan berat badan. Dalam 100 gr kelinci, hanya terdapat 3,lima gr lemak, & ini merupakan jumlah terendah apabila dibandingkan menggunakan seluruh daging yang tersedia.

Dengan menjalankan acara diet rendah lemak, bisa membantu mengurangi berat badan & kadar kolesterol.

Baik buat bunda hamil & anak-anak

Manfaat daging kelinci yg keempat yaitu efeknya yang baik bagi bunda hamil & anak-anak. Daging kelinci penuh menggunakan nutrisi, misalnya serat & protein, dan gampang dikunyah & cita rasanya pun pula sempurna.

Itulah kenapa, daging kelinci sangat baik bagi bunda hamil & anak-anak. Bahkan disarankan supaya anak-anak diberi daging kelinci dalam hadiah makan pertamanya, buat memastikan awal yang sehat bagi kehidupan mereka.

Baik buat metabolisme tubuh
Manfaat daging kelinci yang kelima yaitu baik buat metabolisme tubuh. Daging kelinci sangat krusial buat metabolisme lantaran banyak nutrisi & kelembutannya. Ya, daging fauna ini memang lembut & empuk, dan mempunyai rasio daging terhadap tulang yang tinggi. Artinya terdapat lebih banyak daging yang sanggup dimakan daripada yang terdapat dalam daging ayam.